Anies Vs Ganjar: Mengadu Dua Capres Jebolan UGM, Siapa Lebih Populer?

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 20 Juni 2023 | 13:04 WIB
Anies Vs Ganjar: Mengadu Dua Capres Jebolan UGM, Siapa Lebih Populer?
Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah lulus pun, Anies sempat bekerja di almamaternya, yakni di Pusat Antar Universitas Ekonomi Universitas Gadjah Mada.

Dalam beberapa kesempatan pun, mantan Rektor Universitas Paramadina itu juga kerap diundang sebagai pembicara dalam kegiatan yang digelar oleh UGM.

Sepak terjang Ganjar Pranowo di UGM

Sama seperti Anies baswedan, Ganjar Pranowo juga lulus dari UGM pada 1995, tepatnya dari Fakultas Hukum UGM.

Berbeda dengan Anies, Ganjar justru aktif organisasi alumni UGM, yakni keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (KAGAMA).

Gubernur Jawa Tengah itu pertama kali menjabat sebagai Ketua KAGAMA pada November 2014, menggantikan Sri Sultan Hamengkubuwono X.

Ganjar terpilih sebagai Ketua KAGAMA dari hasil musyawarah mufakat bersama tiga calon ketua lainnya, yakni Sri Sultan Hamengkubuwono Periode 2009 – 2014.

Lalu Budi Karya Sumadi yang menjabat sebagai Ketua KAGAMA Pengda DKI Jakarta serta Usman Rianse dari Pengda KAGAMA Sulawesi Tenggara.

Tak hanya sekali, Ganjar Pranowo dua kali terpilih sebagai Ketua KAGAMA, yakni pada 2019 untuk masa jabatan hingga 2024. Ia terpilih dalam sidang pleno Musyawarah Nasional KAGAMA ke XIII.

Baca Juga: Survei Menyatakan Elektabilitas Ganjar di Bawah Anies, Eko Widodo: Rakyat Sudah Cerdas Ogah Pilih Capres Boneka!!

Siapa yang lebih popular?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI