Ogah CLBK ke Anies, Demokrat Kini Mulai Move On ke Dua Koalisi Lain

Rabu, 06 September 2023 | 19:44 WIB
Ogah CLBK ke Anies, Demokrat Kini Mulai Move On ke Dua Koalisi Lain
Juru Bicara DPP Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra. [Suarabogor/Egi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

AHY memastikan Demokrat terbuka dengan seluruh peluang kerja sama politik. Ketika ditanyai mengenai arah dukungan Demokrat usai keluar dari koalisi, AHY tidak menjawab secara rinci.

"Demokrat ingin tentunya membuka peluang kedepan saya perlu mendengar langsung dari para ketua DPD karena suara kader di bawah juga harus kita dengarkan dengan baik," jelas AHY.

"Pada saatnya nanti kita sampaikan (arah dukungan)," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI