Syarat dan Tata Cara Pindah ke Kanada Seperti Keluarga Cindy Fatika Sari

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 24 April 2024 | 20:24 WIB
Syarat dan Tata Cara Pindah ke Kanada Seperti Keluarga Cindy Fatika Sari
Keluarga Tengku Firmansyah dan Cindy Fatikasari. (Instagram/cindyfatikasari18) - Syarat dan Tata Cara Pindah ke Kanada Seperti Keluarga Cindy Fatika Sari
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

- Dokumen identitas resmi seperti paspor, akta kelahiran, akta nikah, dan sebagainya.

- Hasil pemeriksaan kesehatan dari dokter yang ditunjuk.

- Hasil ujian bahasa untuk IELTS/TEF.

- Data biometrik melalui IRCC.

- Surat keterangan kelakuan baik.

- Penilaian kredensial pendidikan (ECA).

5. Lulus ujian IELTS/TEF

Anda harus melewati ujian kemahiran bahasa seperti IELTS/TEF. Sekolah di Kanada menggunakan bahasa Inggris dan Prancis, jadi Anda harus mengikuti ujian ini.

Hasil ujian bahasa tersebut berlaku selama 2 tahun. Namun, IRCC lebih suka mendaftar dengan hasil ujian yang masih berlaku selama setahun.

Baca Juga: Tengku Firmansyah Pamer Potret Selfie di Kanada, Isi Lemari Bikin Salfok

6. Ajukan pemeriksaan medis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI