BREAKING NEWS: Bus Pariwisata Kecelakaan di Subang, Banyak Korban Tergeletak

Andi Ahmad S Suara.Com
Sabtu, 11 Mei 2024 | 21:08 WIB
BREAKING NEWS: Bus Pariwisata Kecelakaan di Subang, Banyak Korban Tergeletak
Tangkapan Layar Kecelakaan di Subang [Instagram]

Suara.com - Kecelakaan lalu lintas terjadi di kawasan Ciater, Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5/2024).

Peristiwa kecelakaan itu berdasarkan informasi melibatkan sebuah bus Pariwisata pada Sabtu petang tadi.

Bahkan, video kecelakaan itu viral di media sosial setelah diunggah akun instagram @infojawabarat.

Terlihat pada video unggahan tersebut terdapat sejumlah korban tergeletak di jalan.

Namun belum bisa dipastikan berapa korban yang tergeletak , serta penyebab kecelakaan itu melibatkan apa saja selain bus pariwisata.

Bahkan dalam keterangan tertulis pada unggahan akun tersebut, Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Jawa Barat AKBP Lalu Wira Sutriana membenarkan, bahwa ada terjadi sebuah kecelakaan.

"Sebuah bus yang mengangkut siswa/i rombongan asal Depok dilaporkan kecelakaan terguling di kawasan wisata Ciater, Jalan Ciater, Kabupaten Subang, Sabtu (11/5) malam. Sejumlah penumpang bus tersebut mengalami luka-luka. Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Jawa Barat AKBP Lalu Wira Sutriana membenarkan terjadi kecelakaan bus tersebut," tulisnya dikutip Suara.com.

Baca Juga: Hotman Paris Sindir Keras 'Om Botak' Ajak Jiah YouTuber Korea Ngamar, Netizen: Kalau Gak Korupsi Ya Birahi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI