Diusulkan Golkar jadi Wakil Ketua DPR, Begini Reaksi Adies Kadir

Selasa, 01 Oktober 2024 | 18:10 WIB
Diusulkan Golkar jadi Wakil Ketua DPR, Begini Reaksi Adies Kadir
Ketua Steering Commite Rapimnas dan Munas Partai Golkar Adies Kadir menyampaikan keterangan di Kantor DPP Partai Golkar, Senin (19/8/2024). [Suara.com/Faqih]

Suara.com - Partai Golkar menunjuk kadernya Adies Kadir sebagai calon Wakil Ketua DPR RI periode 2024-2029 dari fraksinya. Nama Adies disebut sudah disetujui internal partai. 

"Udah ada (calon wakil ketua DPR RI), orangnya pak Adies Kadir," kata Sekjen Golkar Sarmuji di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024). 

Ia mengatakan, nama Adies sudah pasti akan diusulkan untuk menjadi pimpinan DPR RI dari Golkar. 

"Udah fix," ujarnya. 

Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar, Adies Kadir. (Suara.com/Bagaskara)
Elite Partai Golkar, Adies Kadir. (Suara.com/Bagaskara)

Sementara itu, Adies saat dikonfirmasi di waktu yang sama hanya mengamini saja soal usulan namanya menjadi pimpinan DPR RI. 

"Ya doa-in ya, doa-in," kata Adies singkat. 

Sebelumnya, Ketua DPP PDIP Said Abdullah membocorkan siapa-siapa saja yang kemungkinan akan mengisi kursi pimpinan DPR RI. 

"Sekelumit tentu dari gerindra pak Dasco, Golkar nampaknya menurut hemat saya yang saya dengar Adies Kadir, dari NasDem saya dengar juga ada Saan Mustofa dan dari PKB mantan ketua komisi 6 adinda Reza," kata Said di Komplek Parlemen, Selasa pagi.

Baca Juga: Sebut Cuma Orang Gila Pinjamkan Jet Pribadi, Eks Pimpinan KPK Ini Ketawa Ngakak soal Istilah 'Nebeng' Kaesang, Kenapa?

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

VIDEO TERKAIT

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI