Hadiri Halal Bihalal Purnawirawan TNI AD, Presiden Prabowo Duduk Semeja dengan Try Sutrisno

Selasa, 06 Mei 2025 | 17:21 WIB
Hadiri Halal Bihalal Purnawirawan TNI AD, Presiden Prabowo Duduk Semeja dengan Try Sutrisno
Presiden Prabowo Subianto tampak duduk semeja dengan Letjen Purn Try Sutrisno dan Ketua Plt PPAD Mayjen Purn Kamaruddin Simanjuntak beserta Sri Sultan Hamengkubuwono X dalam agenda Halal Bihalal bersama Purnawiran TNI AD yang digelar di Balai Kartini, Jakarta pada Selasa 6 Mei 2025 sore. [Tangkapan layar]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Situasi saat ini kan menurut saya situasi yang sangat cepat terjadi perubahan. Jangan sampai situasi politik ini dimanfaatkan oleh pihak-pihak tertentu yang mencoba ganggu persatuan bangsa itu yang jangan sampai terjadi," kata Dudung.

"Karena beliau bapak presiden dan wapres itu kan konsentrasi bagaimana menyejahterakan rakyat, bagaimana menyatukan semua parpol dan kemudian kerja sama untuk capai Indonesia emas. Jadi kalau ada gangguan-gangguan seperti itu, mari kita sama-sama untuk membangun bangsa ini," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI