Solusi Pemotor yang Ingin Pamer Suara Knalpot Tanpa Kena Amukan Warga, Bisa Dicoba

Rabu, 17 November 2021 | 13:49 WIB
Solusi Pemotor yang Ingin Pamer Suara Knalpot Tanpa Kena Amukan Warga, Bisa Dicoba
Ilustrasi razia knalpot bising. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Cara pemotor yang ingin melampiaskan suara knalpot tanpa harus mengganggu warga (Instagram)
Cara pemotor yang ingin melampiaskan suara knalpot tanpa harus mengganggu warga (Instagram)

Video ini pun viral di media sosial dan mengundang respons dari warganet di kolom komentar.

"Gini lebih mantab, dari pada geber" di jalanan / klo mau geber di jalan wajib harus bawa drum set wkwkwk," tulis @fikr***.

"Tiap konser ganti mesin," timpal @zul****.

"Jamet bleyer likes this," celetuk @farid_m***.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI