Terpaksa Berkendara Motor saat Musim Hujan? Pemotor Wajib Tahu 6 Hal Ini agar Tetap Aman

Selasa, 07 Juni 2022 | 09:00 WIB
Terpaksa Berkendara Motor saat Musim Hujan? Pemotor Wajib Tahu 6 Hal Ini agar Tetap Aman
Sejumlah pengendara sepeda motor melintas saat hujan di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (2/6/2022). [Suara.com/Alfian Winanto]

Ketika musim hujan, pemotor melajukan kendaraan tak lebih dari 40 km/jam. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi adanya bahaya tak terduga.

5. Jangan Terobos Genangan Air yang Cukup Tinggi

Pemotor wajib waspada ketika melintas di genangan air yang cukup tinggi. Hal ini guna menghindari hal tak terduga seperti ada lubang yang cukup besar di dalam genangan air tersebut.

Jika nekat melakukannya, bisa-bisa pemotor akan celaka dan membuatnya terjatuh dari motor.

6. Gunakan Jas Hujan Tipe Baju

Pemotor disarankan untuk menggunakan jas hujan model baju. Hal ini agar pengendara lebih leluasa saat mengendalikan motor dan juga agar lebih aman karena tidak ada bagian jas hujan yang terberai ke bawa.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI