The Best 5 Oto: GMC Hummer EV Naik Harga, Tips Irit Bensin Mobil, Bus Listrik Segera Tiba di Bandung Raya

Senin, 20 Juni 2022 | 07:00 WIB
The Best 5 Oto: GMC Hummer EV Naik Harga, Tips Irit Bensin Mobil, Bus Listrik Segera Tiba di Bandung Raya
GMC Hummer EV 2022 di Gurun Moab, Utah, Amerika Serikat [General Motors via ANTARA].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Komisaris Utama PT VKTR Teknologi Mobilitas (VKTR) Anindya N. Bakrie, Direktur Utama PT VKTR Teknologi Mobilitas (VKTR) Gilarsi W. Setijono; Direktur Utama PT Jasa Sarana Hanif Mantiq; Direktur Bisnis PT Jasa Sarana Indrawan Sumantri, melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara VKTR dan PT Jasa Sarana, di Jakarta, Jumat (17/6/2022). VKTR dan PT Jasa Sarana akan melaksanakan program elektrifikasi bus dan kendaraan lainnya sebagai sarana transportasi publik di wilayah Bandung Raya [PT VKTR Teknologi Mobilitas].
Komisaris Utama PT VKTR Teknologi Mobilitas (VKTR) Anindya N. Bakrie, Direktur Utama PT VKTR Teknologi Mobilitas (VKTR) Gilarsi W. Setijono; Direktur Utama PT Jasa Sarana Hanif Mantiq; Direktur Bisnis PT Jasa Sarana Indrawan Sumantri, melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara VKTR dan PT Jasa Sarana, di Jakarta, Jumat (17/6/2022). VKTR dan PT Jasa Sarana akan melaksanakan program elektrifikasi bus dan kendaraan lainnya sebagai sarana transportasi publik di wilayah Bandung Raya [PT VKTR Teknologi Mobilitas].

PT VKTR Teknologi Mobilitas (VKTR), anak perusahaan PT Bakrie & Brothers Tbk (BNBR) dan PT Jasa Sarana, BUMD milik Pemerintah Provinsi Jawa Barat pada hari ini, Jumat (17/6/2022) melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU).

Dikutip dari siaran pers Bakrie & Brothers sebagaimana diterima Suara.com, kolaborasi dua pihak adalah menjajaki peluang bisnis repowering. Yaitu konversi mesin bensin angkot menjadi kendaraan listrik untuk transportasi publik di Bandung Raya.

Baca selengkapnya

4. Ferrari Siapkan Mobil Listrik "Unik" untuk Gaet Investor

Ferrari SF90 Stradale, masuk kategori mobil listrik PHEV  atau Plug-in Hybrid EV [Ferrari.com].
Ferrari SF90 Stradale, masuk kategori mobil listrik PHEV atau Plug-in Hybrid EV [Ferrari.com].

Kepala Eksekutif Ferrari, Benedetto Vigna mengungkapkan model listrik dan hybrid bala menyumbangkan 80 persen dari total penjualan Ferrari pada 2030.

Dalam sebuah pertemuan dengan para investor, Vigna berjanji akan memproduksi mobil yang "lebih unik" untuk peralihan ke kendaraan tanpa emisi.

Baca selengkapnya

5. Tak Disadari, Kebiasaan Ini Bisa Bikin Mobil Boros Bensin

Ilustrasi gaya mengemudi [Shutterstock]
Ilustrasi gaya mengemudi [Shutterstock]

Mengemudi dengan hasil konsumsi bahan bakar minyak (BBM) yang efisien tentu menjadi dambaan semua pengemudi. Namun terkadang ada sesuatu hal sepele yang jika diabaikan dapat menyebabkan konsumsi BBM menjadi boros.

Baca Juga: Simak Riset Tentang Produsen Mobil Listrik Teratas: Dominasi Tesla Diprediksi Selesai di 2024

Berikut lima hal yang mungkin tak disadari dan dapat memicu mobil menjadi boros bensin seperti dikutip dari Auto2000:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI