Kecelakaan Mobil Canggih Bikin Asuransi Pusing, Kok Bisa?

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Selasa, 04 Juni 2024 | 10:20 WIB
Kecelakaan Mobil Canggih Bikin Asuransi Pusing, Kok Bisa?
Ilustrasi asuransi mobil all risk. (Dok: insureka)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Para pihak yang diuntungkan dalam situasi ini? Perusahaan lelang mobil bekas seperti Copart. Saham mereka dilaporkan naik 23% dalam setahun terakhir dan melonjak 1.110% dalam satu dekade!

Dan jika prediksi Copart mengenai peningkatan mobil total loss menjadi kenyataan, bisnis mereka akan semakin 'bergairah'.

Situasi ini menuntut para produsen mobil untuk mengembangkan sistem ADAS yang lebih canggih dan terjangkau. Harapannya, kecelakaan bisa diminimalisir dan perusahaan asuransi pun bisa bernapas lega.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI