Panduan Beli Motor Honda Tanpa Keluar Teras Lewat MotorkuX: Harga OTR Jelas, Bebas Cemas

Selasa, 13 Januari 2026 | 08:00 WIB
Panduan Beli Motor Honda Tanpa Keluar Teras Lewat MotorkuX: Harga OTR Jelas, Bebas Cemas
Aplikasi Motorku X (Suara.com/Gagah Radhitya)
Baca 10 detik
  • Aplikasi MotorkuX mudahkan konsumen untuk beli motor Honda secara online dan transparan.

  • Fitur Katalog sediakan informasi harga OTR, spesifikasi, dan varian warna lengkap.

  • Proses pemesanan praktis mulai dari pilih unit hingga metode pembayaran digital.

“Melalui aplikasi MotorkuX, kami berupaya memberikan kemudahan dan efisiensi bagi konsumen dalam mengakses seluruh informasi hingga proses pembelian sepeda motor Honda. Inovasi digital ini kami hadirkan untuk menjawab kebutuhan konsumen yang menginginkan proses yang praktis, cepat, dan transparan,” ujar Julius Armando.

Dengan adanya fasilitas ini, urusan membeli motor baru, mencari suku cadang asli, hingga aksesoris resmi kini menjadi jauh lebih sederhana dan terpercaya.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI