Harga Mitsubishi Xpander Cross Tiap Varian, Apa Perbedaan Fiturnya?

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Rabu, 21 Januari 2026 | 07:30 WIB
Harga Mitsubishi Xpander Cross Tiap Varian, Apa Perbedaan Fiturnya?
Mitsubishi Xpander Cross. (Mitsubishi)

Pada varian ini, transmisi yang digunakan adalah model matic atau Continuously Variable Transmission. Varian ini memiliki fitur selengkap model manual seperti yang dijelaskan tadi, hanya saja memiliki beberapa fitur tambahan seperti:

  • Electric Parking Brake dengan Brake Auto Hold
  • Wireless Charging
  • Multi-Arround Monitor
  • Cruise Control

Dilihat dari harganya, model Premium CVT menawarkan fitur yang lebih lengkap dan kenyamanan ekstra dengan transmisi otomatis dan fitur yang mewah.

Lalu Mana Pilihan Anda?

Sekilas perbandingan di atas semoga dapat memberikan gambaran tentang beda kedua varian dari Xpander Cross terbaru yang dirilis oleh Mitsubishi ini.

Varian manual, lebih direkomendasikan untuk Anda yang menyukai kontrol kendara manual. Cocok untuk medan jalan yang menanjak, atau masih menjadi penggemar pola berkendara tradisional.

Sementara itu model matic cocok untuk Anda yang ingin mencari kenyamanan, sering berkendara di area perkotaan padat, dan ingin mendapatkan fitur maksimal selama berkendara.

Itu tadi daftar harga terbaru Mitsubishi Xpander Cross yang ditawarkan brand tersebut, mana yang lebih Anda sukai?

Kontributor : I Made Rendika Ardian

Baca Juga: Harga Terbaru Mitsubishi Xpander Lengkap dengan Perbedaan Fitur di Tiap Varian

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI