5000 Masker dari Penjahit Binaan Dompet Ummat untuk Masyarakat

PONTIANAK – Dompet Ummat memberdayakan penjahit binaannya membuat sebanyak 5.000 masker kain. Masker itu nantinya akan dibagikan kepada masyarakat secara cuma-cuma. Manager

kalbarupdates
Rabu, 8 April 2020 | 13:08 WIB
5000 Masker dari Penjahit Binaan Dompet Ummat untuk Masyarakat
Sumber: kalbarupdates

PONTIANAK – Dompet Ummat memberdayakan penjahit binaannya membuat sebanyak 5.000 masker kain. Masker itu nantinya akan dibagikan kepada masyarakat secara cuma-cuma.

Manager Fundraising Dompet Ummat Aries Pratama mengatakan pembuatan masker ini sebagai bentuk dukungan dalam melawan penyebaran covid-19.

Ia menjelaskan dana untuk pembuatan masker didapatkan dari donasi masyarakat. Saat ini pun proses penghimpunan dana untuk pembuatan masker gratis itu masih berlangsung.
“Terimakasih kepada masyarakat yang telah berdonasi kepada Dompet Ummat,” kata Aries melalui siaran pers di Pontianak, Selasa (7/4/2020).

BERITA LAINNYA

TERKINI