Video Duet Polisi dan Guru Joget India, Kalahkan SRK dan Kajol?

Video viral yang merekam aksi joget seorang polisi dan guru diiringi lagu India viral di dunia maya. Video yang dibagikan pemilik akun Twitter @Recehin_Aja, Jumat (1/2/2019)

solopos
Minggu, 10 Februari 2019 | 13:24 WIB
Video Duet Polisi dan Guru Joget India, Kalahkan SRK dan Kajol?
Sumber: solopos

Solopos.com, SOLO – Video viral yang merekam aksi joget seorang polisi dan guru diiringi lagu India viral di dunia maya. Video yang dibagikan pemilik akun Twitter @Recehin_Aja, Jumat (1/2/2019), memperlihatkan goyangan heboh polisi dan guru di depan siswa SMA.

Video tersebut diawali dengan jogetan seorang polisi di tengah lapangan. Tiba-tiba, dari arah berlawanan muncul seorang wanita berjilbab yang ikut berjoget. Keduanya langsung bergoyang heboh layaknya Shah Rukh Khan dan Kajol di film India. Rekomendasi Redaksi : Rusak Kendaraan dan Bakar STNK, Ini Daftar Pasal yang Menjerat Adi Saputra Gara-Gara Hal Sepele, Pasangan Ini Baru 3 Menit Menikah Langsung Cerai Kisah Unik Rapunzel di Dunia Nyata: Tak Pernah Keramas

Menariknya lagi, lagu yang mengiringi jogetan kedua orang itu merupakan soundtrack film Kabhi Khushi Kabhi Gham. Lagu bertajuk Bole Chudiyan itu memang sudah sangat familiar di telinga masyarakat Indonesia.

 

BERITA LAINNYA

TERKINI