Di MotoGP 2021 atau musim terakhirnya membela Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales masih tertahan di peringkat keenam klasemen dengan koleksi 95 poin dari sembilan seri balapan.
Tercatat, Vinales telah meraih satu kemenangan di MotoGP Qatar, dan sekali menjadi runner-up pada MotoGP Belanda.