Di kejuaraan tersebut, Indonesia mengalami dua kekalahan dari tim yang saat ini menempati peringkat 64 dunia.
Pemenang pertandingan ini akan melaju ke semifinal dan akan berhadapan dengan Vietnam, yang sudah aman di posisi tersebut.
Untuk menonton live streaming Timnas Voli Putra Indonesia vs Thailand dalam AVC Challenge Cup 2023, silakan klik di sini.