Ana/Trias Tumbang, Tim Putri Indonesia Harus Puas Bawa Pulang Perak SEA Games 2025

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 10 Desember 2025 | 15:37 WIB
Ana/Trias Tumbang, Tim Putri Indonesia Harus Puas Bawa Pulang Perak SEA Games 2025
Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi (instagram.com/badminton.ina)
Baca 10 detik
  • Tim bulu tangkis beregu putri Indonesia meraih medali perak setelah kalah dari Thailand di final SEA Games 2025.
  • Kekalahan dipastikan pada Rabu (10/12/2025) di Thailand dengan skor akhir pertemuan 1-3.
  • Partai krusial dikalahkan ganda putri Ana/Trias dengan skor 19-21 dan 18-21 oleh lawan.

Drama terjadi di poin-poin kritis ketika pasangan Indonesia berhasil menempel ketat perolehan angka lawan menjadi 18-19.

Akan tetapi, upaya keras Ana/Trias harus terhenti setelah pasangan Thailand mengunci gim kedua dengan skor 21-18.

Hasil ini membuat tim bulu tangkis beregu putri Indonesia harus puas berdiri di podium kedua sebagai runner-up.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI