Kisah Inspiratif Eliana: Dari Buruh Cuci Kini Raih Emas ASEAN Para Games 2025

Sabtu, 24 Januari 2026 | 08:47 WIB
Kisah Inspiratif Eliana: Dari Buruh Cuci Kini Raih Emas ASEAN Para Games 2025
Eliana pada hari Rabu (21/1/2026) lalu membuat kejutan istimewa. Sosok yang baru pertama kali mengikuti ajang ASEAN Para Games ini berhasil membawa pulang medali emas dari cabang olahraga para angkat berat. [Dok NPC Indonesia]
Baca 10 detik
  • Atlet Eliana meraih medali emas debut di ASEAN Para Games 2025 cabang para angkat berat dengan angkatan 78 kilogram.
  • Sebelumnya, Eliana pernah vakum menjadi atlet dan bekerja sebagai buruh cuci serta pengajar membatik di Semarang.
  • Berkat prestasinya, Eliana masuk proyeksi tim para angkat berat Indonesia untuk berkompetisi di Asian Para Games 2026.

"Alhamdulillah saya bisa menjalankan lomba ini dengan baik. Emas ini saya persembahkan untuk masyarakat Indonesia, untuk keluarga saya, untuk orang-orang yang sudah mendukung saya dan tentunya tim pelatih," ungkap Eliana.

Masuk Proyeksi ASIAN Para Games 2026

Prestasi membanggakan di ajang multievent olahraga disabilitas Asia Tenggara merupakan sebuah awal. Eliana ternyata masuk proyeksi tim para angkat berat Indonesia untuk mengikuti Asian Para Games 2026 di Jepang.

Hal ini diutarakan pelatih tim para angkat berat Indonesia, Coni Ruswanta. Sejak kali pertama ia temukan saat Peparprov Jawa Tengah 2023 di Pati, Coni melihat progres Eliana terus menanjak.

"Saya melihat raihan ini merupakan buah dari kerja keras Eliana. Dia disiplin dalam latihan. Semua porsi latihan dia selesaikan semua. Tidak banyak mengeluh," ucap Coni Ruswanta.

"Harapan kedepannya, saya ingin Eliana dalam jangka waktu terdekat bisa masuk Asian Para Games di Nagoya, Jepang, karena ajang sekarang ini juga bagian dari kualifikasi ke Nagoya," imbuhnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI