Dikatai Miskin, Balasan Dance Seorang Kuli Ini Malah Bikin Warganet Salut

Minggu, 22 November 2020 | 19:40 WIB
Dikatai Miskin, Balasan Dance Seorang Kuli Ini Malah Bikin Warganet Salut
Aksi dance seorang kuli bangunan ini bikin warganet salut. (TikTok/ @elang_shapes2)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mau menjadi kuli sekalipun lelaki akan tetap terhormat dengan pekerjaannya. Aku dan kalian si beban ortu nggak pantas ngehina guys," pendapat @erer.0.

"Jangan pandai menghujat aja bro, apa kalian bisa dance kayak kawan itu?" balas @indrawilso.

Curhatan seorang kuli ini bikin netizen memberikan komentar semangat. (TikTok/ @elang_shapes2)
Curhatan seorang kuli ini bikin netizen memberikan komentar semangat. (TikTok/ @elang_shapes2)

"Mercon bantingan nggak papa, yang penting kan FYP. lah aku aja udah dandan cantik masih anyep," curhat @julitha55.

"Semangat bro, yang penting kamu happy dan nggak rugiin orang lain, semoga sukses suatu saat nanti..aamiin," doa @kutiww.

"Buruan dibangun mas, aku bayar tukang sampai hutang lho, kok malah TikTok-an, tembokku nggak jadi-jadi..wkwkwk," canda @diahitunia.

Untuk melihat video viral mengenai curhatan seorang kuli bangunan dan dance uniknya sehingga membuat warganet salut, kalian bisa mengunjungi link ini. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI