Jelang Peluncuran, Petinggi Xiaomi Pamerkan Daya Tahan Baterai Redmi K40

Selasa, 19 Januari 2021 | 19:30 WIB
Jelang Peluncuran, Petinggi Xiaomi Pamerkan Daya Tahan Baterai Redmi K40
Redmi K30S, perangkat pendahulu dari Redmi K40. (Xiaomi China)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kedua ponsel kemungkinan datang dengan layar punch-hole, termasuk chipset anyar Qualcomm Snapdragon 888.

Sebelumnya, Weibing juga telah membocorkan bahwa HP baru Redmi K40 bisa debut pada Februari 2021 mendatang.

Weibing menyebutkan bahwa mereka akan membanderol perangkat dengan kisaran harga 2.999 Yuan atau Rp 6,5 juta. Dilihat dari harganya, Redmi K40 series terhitung "sangat miring" mengingat sudah dibekali chipset flagship terbaru Snapdragon 888.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI