4 Game Terburuk Keluaran 2021 Versi Metacritic

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 29 Desember 2021 | 09:01 WIB
4 Game Terburuk Keluaran 2021 Versi Metacritic
Ilustrasi bermain game di komputer (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dugaan sementara mengatakan jika developer tersebut ingin fokus di dunia eSport dan berharap game bikinan mereka ini jadi salah satu opsi.

eFootballl 2022 gagal total. Pada hari pertama perilisan, eFootball 2022 ini sudah jadi lelucon warganet.

Alasannya, banyaknya glitch konyol terjadi mulai dari wajah pemain yang terlalu berlebihan ekspresinya.

4. Of Bird and Cage

Bercerita tentang dampak buruk pengguna Narkoba, Of Bird and Cage sebenarnya punya pesan moral yang baik.

Meski demikian, developer dianggap terlalu terburu-buru dalam merilis game ini.

Of Bird and Cage. [Twitter]
Of Bird and Cage. [Twitter]

Sebab Of Bird and Cage tampak seperti game yang baru setengah jadi. Bahkan, seorang kritikus menyebut game ini tak lebih dari “musik video yang dibuat 2 jam, dan sesekali bisa diinteraksi”. [Damai Lestari]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI