Sony Rilis Kamera Alpha 7 IV, Ini Spesifikasi Lengkap dan Harganya

Sabtu, 08 Januari 2022 | 10:42 WIB
Sony Rilis Kamera Alpha 7 IV, Ini Spesifikasi Lengkap dan Harganya
Ilustrasi logo Sony. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sony Alpha 7 IV dibanderol dengan harga Rp 37 juta hanya untuk bodi kamera dan Rp 40 juta untuk varian dengan lensa kit 28-70mm. Pembelian secara pre-order untuk kamera ini dimulai pada 7-16 Januari 2022.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI