Cara Membuat Titik-Titik Daftar Isi Secara Otomatis di Microsoft Word

Senin, 10 Januari 2022 | 19:26 WIB
Cara Membuat Titik-Titik Daftar Isi Secara Otomatis di Microsoft Word
Ilustrasi Microsoft Word. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Pada icon "Right Tab" lakukan double click hingga muncul menu pop-up dan pilihlah opsi kedua yang merupakan titik-titik yang biasa digunakan dalam daftar isi

7. Kemudian ketik judul atau sub judul dan pencet tombol "Tab" pada keyboard agar titik-titik otomatis keluar

8. Setelah keluar titik-titik tersebut ketiklah angka atau penomoran di sebelah kanan titik-titik untuk menunjukkan posisi halaman keberapa sub atau sub judul tersebut

9. Lakukanlah hal yang sama hingga sub atau subjudul selesai dimasukkan pada daftar isi tersebut


Sofia Ainun Nisa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI