Netflix Bisa Saja Tampilkan Iklan di Aplikasi, Tapi Tidak dalam Waktu Dekat

Kamis, 10 Maret 2022 | 13:41 WIB
Netflix Bisa Saja Tampilkan Iklan di Aplikasi, Tapi Tidak dalam Waktu Dekat
Layanan nonton streaming Netflix (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Aplikasi itu sudah menyediakan langganan lebih murah, tapi menampilkan iklan.

Adapun tarif berlangganan HBO Max dengan iklan dibanderol 9,99 dolar AS atau Rp 141.000.

Pengguna HBO Max bisa mengakses konten film dan series seperti langganan standar, tapi tidak memiliki fitur untuk mengunduh konten dan resolusinya lebih rendah.

HBO Max. [Chris Delmas/AFP]
HBO Max. [Chris Delmas/AFP]

Disney Plus juga belum mengumumkan kapan paket berlangganan baru dengan iklan itu tersedia, begitu pula dengan harganya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI