Samsung Galaxy S23 Ultra Pakai Kamera 200MP?

Selasa, 10 Mei 2022 | 13:54 WIB
Samsung Galaxy S23 Ultra Pakai Kamera 200MP?
Samsung Galaxy S22 Ultra. [Dok Samsung Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lalu pada tahun ini, kamera 108MP juga masih muncul di Galaxy S22 Ultra.

Jika kamera 200MP ini muncul di tahun 2023, Samsung bisa disebut sebagai pelopor karena menghadirkan teknologi baru di perangkat kamera smartphone.

Kendati demikian, ini masih dalam proses awal. Jadi masih belum diketahui smartphone mana yang pertama kali memakai sensor ISOCELL HP3 terbaru.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI