Kenalan Yuk dengan Damian Desmond di Spy X Family!

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 26 Mei 2022 | 06:42 WIB
Kenalan Yuk dengan Damian Desmond di Spy X Family!
Damian Desmond di Spy X Family. [Spy X Family.fandom]

Suara.com - Damian yang lucu ternyata suka dengan Anya yang imut dan cantik, padahal mereka baru 6 tahun.

Secara garis besar, Damian Desmond adalah putra kedua Donovan Desmond dan menghadiri Akademi Eden sebagai bagian dari Cecile Hall, Grup 3.

Damian Desmond lahir dari Pemimpin Partai Persatuan Nasional sebagai putra kedua. Itu memberinya posisi yang agak tinggi dalam masyarakat Ostanian.

Kakak lelaki adalah bagian dari Cendekiawan Kekaisaran. Ini membuat keluarganya sangat dihormati di dunia Spy X Family.

Damian Desmond ini digambarkan sebagai seorang anak lelaki dengan rambut coklat pendek dan mata coklat dengan kulit terang.

Matanya menyipit dan sedikit terkulai dengan bulu mata bagian bawah yang terlihat panjang, dan alis tipis pendek di atasnya. Dia sering memakai ekspresi merendahkan.

Damian Desmond di Spy X Family. [Spy X Family.fandom]
Damian Desmond di Spy X Family. [Spy X Family.fandom]

Seperti siswa lainnya, ia biasanya terlihat mengenakan seragam Eden Academy. Dia memakai kaus kaki dengan garis vertikal dan sepatu hitam.

Kepribadian

Karena dibesarkan sebagai anak dari seorang pria penting dan kuat, Damian memperoleh status yang sangat dihormati.

Baca Juga: Anya Terkena Masalah, Ini Spoiler Spy x Family Episode 7 dan Link Nontonya

Hal tersebut membuatnya tumbuh sangat arogan dan sombong. Bahkan di hari pertama sekolah, Damian sangat yakin jika Anya suka kepadanya.

Damian sangat suka menjahili Anya dan membuli teman-temannya. Itu dilakukan karena semata Damian kekurangan kasih sayang dari kedua orangtuanya.

Akan tetapi pada suatu ketika, Anya sudah tidak tahan lagi dengan bullyan Damian.

Ia memutuskan menonjok muka anak orang kaya itu dengan tangannya sendiri.

Ternyata pukulan itu justru membuat Damian kesengsem pada Anya.

Tak peduli saat Anya sedang sedih atau kaget, Damian selalu melihat Anya dalam kecantikan tinggi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI