Link Nonton Langsung Teknologi Gaming Terbaru Asus ROG, Kalau Ngaku Gamers Sejati

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 29 Desember 2022 | 05:39 WIB
Link Nonton Langsung Teknologi Gaming Terbaru Asus ROG, Kalau Ngaku Gamers Sejati
Asus ROG menggelar For Those Who Dare: Maxed Out. [Asus Indonesia]

Suara.com - Asus ROG mengumumkan For Those Who Dare: Maxed Out, yaitu acara virtual yang diselenggarakan bersamaan dengan ajang Consumer Electronic Show (CES) 2023 di Las Vegas, Amerika Serikat.

Dalam acara tersebut, Asus ROG akan memperkenalkan berbagai perangkat gaming terbaru yang telah dipersenjatai dengan teknologi dan inovasi terkini.

Tidak tanggung-tanggung, mulai dari laptop ringkas dan powerful, hingga laptop terbaik untuk gamer e-sports.

Dibekali dengan hardware generasi terbaru, seluruh perangkat gaming ROG yang akan diperkenalkan pada acara For Those Who Dare: Maxed Out, dapat menghadirkan pengalaman gaming terbaik dan belum pernah ada sebelumnya.

Bahkan, Asus ROG akan memperkenalkan sistem pendingin baru yang akan membuat sesi bermain game menjadi lebih seru dan tanpa gangguan pada performa.

Acara For Those Who Dare: Maxed Out akan digelar pada 4 Januari 2022 dan akan disiarkan secara langsung di kanal YouTube ROG Global pada pukul 01.00 WIB dini hari.

Asus ROG menggelar For Those Who Dare: Maxed Out. [Asus Indonesia]
Asus ROG menggelar For Those Who Dare: Maxed Out. [Asus Indonesia]

Asus ROG juga membuka sesi hands-on secara langsung di The Venetian Expo, Las Vegas, Amerika Serikat, sepanjang ajang CES 2023 berlangsung.

Ayo buat kamu yang ngakunya gamers sejati, jangan ketinggalan nonton langsung teknologi gaming terbaru ROG.

Baca Juga: Link Nonton Bocchi the Rock, Anime Viral yang Diklaim Terbaik

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI