Mulai Agresif di Pasar Indonesia, Sharp Pastikan Rilis 2 HP Baru Akhir Tahun

Dicky Prastya Suara.Com
Senin, 09 Oktober 2023 | 20:31 WIB
Mulai Agresif di Pasar Indonesia, Sharp Pastikan Rilis 2 HP Baru Akhir Tahun
Sharp melakukan media visit di kantor Suara.com, kawasan Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (9/10/2023). [Suara.com/Dwi Bowo Raharjo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Senada dengan Pandu, hal ini juga dibenarkan oleh Associate Manager Overseas Sales Divisi Personal Communication System Business Unit Mobile Communication BU Sharp Corporation, Yasuaki Fukuyama.

Fukuyama menilai kalau pasar ponsel Indonesia amat menarik karena terus tumbuh dan punya banyak peluang.

"Maka dari itu, kami memilih masuk ke Indonesia dengan membawa ponsel flagship kami, Sharp Aquos R7s," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI