Misal Anda ingin merangking nilai dari kolom B2 hingga B6, maka cara menggunakannya adalah masukkan rumus =RANK(B2, $B$2:$B$6, 0).
Setelah itu, pilih sel C2, lalu seret kotak kecil yang Anda lihat di sudut kanan bawah ke bawah. Kolom C sekarang akan menampilkan semua peringkat.
Catatan : Rincian rumusnya adalah sebagai berikut :
B2 : Mewakili skor siswa pertama (misalnya skor Alice).
$B$2:$B$6 : Ini adalah rentang yang menampung semua skor. Kami telah menggunakan referensi absolut untuk mengunci rentang ini saat menyalin rumus.
0 : menandakan kita ingin mengurutkan secara descending (skor tertinggi akan mendapat peringkat 1).
2. Rumus (=RANK.EQ)
Rumus Rank.EQ digunakan untuk pemeringkatan nilai yang sama atau sejenis.
Misal Anda ingin merangking data dari B2 hingga B6, maka masukkan rumus =RANK.EQ(B2,$B$2:$B$6,1), tekan enter dan seret datanya hingga ke bawah.
Baca Juga: Tutorial Microsoft Excel: Cara Mengurutkan Tanggal Berdasarkan Kriteria Lain
3. Rumus (=RANK.AVG)