3 Hero Mage Mobile Legends Ini Dilarang Dipakai Buat Push Rank

Dythia Novianty Suara.Com
Selasa, 02 April 2024 | 15:07 WIB
3 Hero Mage Mobile Legends Ini Dilarang Dipakai Buat Push Rank
Hero Pharsa di Mobile Legends. (Moonton Games)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Letak masalah Gord ada di skill ultimate.

Gord cuma bisa diam di tempat saat mengeluarkan ulti.

Hal ini bikin hero lawan leluasa untuk menyerang Gord.

Ketika teman satu tim memilih Gord, gamers harus bersabar jika kalah di mid lane.

Gord juga dikenal sebagai mage dengan mobilitas buruk dan cukup mudah dihabisi oleh hero lawan.

Gord sempat mendapatkan revamp dan beberapa kali buff, tapi tetap saja tidak membuatnya menjadi meta.

Hero Gord di Mobile Legends. [Moonton]
Hero Gord di Mobile Legends. [Moonton]

Kelemahan terbesar Gord ada di skill ultimate-nya.

Meskipun damage-nya tinggi, skill ulti Gord akan membuatnya diam di tempat sehingga bisa menjadi bulan-bulanan musuh.

Dengan begitu, ulti Gord malah bisa menjadi bumerang baginya dan merugikan tim. 

Baca Juga: 3 Hero Counter Fanny Terbaik di Mobile Legends, Bikin Tak Berkutik di Land of Dawn

2. Pharsa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI