Iqbaal Ramadhan Luncurkan Saluran WhatsApp, Bagikan Album Eksklusif untuk Penggemar

Dythia Novianty Suara.Com
Senin, 22 April 2024 | 14:45 WIB
Iqbaal Ramadhan Luncurkan Saluran WhatsApp, Bagikan Album Eksklusif untuk Penggemar
Potret Iqbaal Ramadhan. (Instagram/ iqbalramadhan_official)

Suara.com - Iqbaal Ramadhan kembali ke dunia musik dengan pengumuman perilisan album baru di Saluran WhatsApp miliknya.

Saluran resmi miliknya diluncurkan pada 17 April lalu.

Akun BAALE kini telah diikuti lebih dari 81 ribu penggemar.

Baca Juga: Takut Akun WhatsApp Terus Terhubung? Ini Cara Keluar dari WA Web di Laptop?

Melalui Saluran BAALE ini, Iqbal Ramadhan secara aktif memberikan pengumuman eksklusif tentang perjalanan musik barunya dan berinteraksi dengan para penggemar.

“Selamat datang di official WhatsApp Channel dari BAALE, terima kasih sudah follow," ungkap Iqbaal Ramadan melalui fitur pesan suara di Saluran WhatsApp-nya.

Dia menambahkan, di sini akan ada banyak update dan konten eksklusif dari BAALE.

Saluran WhatsApp resmi Iqbal Ramadhan. [WhatsApp Indonesia]
Saluran WhatsApp resmi Iqbal Ramadhan. [WhatsApp Indonesia]

"Tiga single sekaligus akan hadir pada 19 April,” katanya dalam keterangan resminya, Senin (22/4/2024).

Melalui Saluran WhatsApp, Iqbaal akan berbagi cerita tentang proses kreatif di balik musiknya.

Baca Juga: Hapus Gap Generation di Bulan Ramadan, Iqbaal Ramadhan Perkenalkan Paket Freedom Internet 150GB

Selain itu, teaser tentang video musik terbaru, serta pengumuman eksklusif lainnya terkait aktivitas bermusiknya.

Ia ingin menjadikan platform ini sebagai wadah untuk terhubung dengan penggemarnya secara lebih dekat dan personal.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI