Saingi Huawei, Xiaomi Mi Mix Fold 4 Jadi HP Lipat Ketiga dengan Komunikasi Satelit

Dythia Novianty Suara.Com
Jum'at, 14 Juni 2024 | 06:57 WIB
Saingi Huawei, Xiaomi Mi Mix Fold 4 Jadi HP Lipat Ketiga dengan Komunikasi Satelit
Mix Fold 2. [Mi.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hp baru ini akan dilengkapi dengan kamera utama OV50E 50 megapiksel + lensa sudut ultra lebar OV13B.

Dilengkapi dengan lensa potret OV60A (2X) + lensa telefoto periskop ultra tipis S5K3K1 (5X), lensa depan 16- lensa selfie OV16F megapiksel, dan solusi pengenalan sidik jari samping.

Jelang diluncurkan, detail spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4 dan Xiaomi Mix Flip diungkap oleh Digital Chat Station di laman Weibo beberapa waktu yang lalu.

Dilansir dari GSM Arena, Xiaomi Mix Fold 4 dipercaya menjadi HP tertipis di dunia.
Perangkat ini menggeser perangkat Honor Magic V2 yang juga memiliki ukuran tipis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI