Apa Itu Pixel Experience? Lengkap dengan Cara Installnya

Agung Pratnyawan Suara.Com
Kamis, 11 Juli 2024 | 19:14 WIB
Apa Itu Pixel Experience? Lengkap dengan Cara Installnya
Pixel Experience. [pixelexperience]

Suara.com - Jika Anda adalah pecinta produk Google Pixel, maka Anda mungkin perlu tahu ada teknologi yang bernama Pixel Experience. Apa itu Pixel Experience?

Sebagaimana diketahui, Google Pixel menjadi salah satu perangkat yang punya kelasnya sendiri. Dibandingkan dengan versi AOSP, perangkat lunak ini memiliki sejumlah fitur inovatif yang sulit dipindahkan ke perangkat lain.

Oleh sebab itu, pengguna non-Google Pixel terkadang bingung bagaimana caranya untuk bisa menjajal fitur di Google Pixel tanpa perlu membeli perangkatnya.

Akan tetapi seiring dengan perkembangan teknologi, muncul teknologi bernama Pixel Experience yang bisa membuat perangkat Anda punya tampilan dan fitur mirip dengan Google Pixel.

Apa itu Pixel Experience?

Pixel Experience adalah ROM kustom yang saat ini tengah populer di komunitas modding Android. Custom Rom ini bertujuan untuk memberikan pengalaman UI layaknya perangkat Google Pixel di HP Android Anda.

Aplikasi ini menghadirkan pengalaman perangkat lunak yang lancar, bebas bloatware, dan dioptimalkan dengan fokus pada kinerja dan masa pakai baterai. 

Berikut adalah beberapa fitur di Pixel Experience yang mungkin akan membuat Anda penasaran:

1. UI mirip dengan tampilan Google Pixel

Baca Juga: Cara Kalibrasi Baterai HP Android, Ikuti Panduan Ini

Pixel Experience menawarkan antarmuka yang sangat mirip dengan ponsel pintar Pixel Google. Bukan hanya itu, nuansa Android bawaannya pun sama.

Kemudian, elemen UI seperti notifikasi, menu pengaturan, laci aplikasi, layar kunci, dan layar juga akan membuat tampilan Android Anda mirip dengan Google Pixel.

2. Tersedia fitur kustomisasi

Pixel Experience juga memiliki fitur untuk menyesuaikan bilah status, layar kunci, tema, bentuk ikon, font, dan warna aksen untuk mempersonalisasi layar beranda. Tersedia beberapa tema dan paket ikon yang telah terinstal.

Ada pengaturan untuk mengubah elemen UI seperti format jam/tanggal, ukuran ikon, logo notifikasi, posisi penggeser kecerahan, dll.

3. Rasakan fitur kamera mirip dengan Google Pixel

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI