Tips pertama yang bisa Anda lakukan adalah dengan gerakan lompat secara acak sehingga musuh bingung dengan pergerakan Anda.
Lompat secara acak atau tidak terduga bisa mengubah arah serangan musuh, sehingga mereka kesulitan untuk mengunci posisi kamu.
Untuk melakukannya, Anda disarankan untuk tidak lompat secara garis lurus namun benar-benar acak. Selain itu, cobalah melompat setelah menembak sehingga musuh kehilangan target.
2. Manfaatkan Crouch (Rendah)
Crouch (Rendah) bisa Anda gunakan untuk mengelabuhi musuh. Ini akan membuat Anda sulit ditembak, terutama dalam pertempuran jarak jauh.
Dengan bergerak secara mendekat dan melakukan crouch di waktu yang tepat, musuh akan kesulitan memprediksi posisi Anda.
3. Lakukan zig-zag
Anda juga bisa melakukan gerakan zig-zag untuk menghindari serangan musuh. Gerakkan tubuh secara cepat ke kiri dan kanan saat berlari, terutama saat menghadapi musuh dengan senjata jarak jauh seperti sniper.
Dengan berlari zig-zag, maka musuh akan kesulitan membidik lokasi Anda.
Baca Juga: Cara Mengatasi Layar Putih di Free Fire, Jangan Panik Ikuti Panduan Ini
4. Gunakan karakter yang dikenal karena kecepatan gerakan di Free Fire