Fitur tambahan meliputi filter cahaya biru bersertifikasi TÜV dan peredupan DC untuk mengurangi kedipan layar yang berpotensi menyebabkan kelelahan mata.
Untuk konektivitas, monitor 1440p dari Xiaomi ini menyediakan beberapa pilihan port, termasuk DisplayPort 1.4, HDMI, dan jack headphone.