Tecno Pova 7 Ultra Lolos Sertifikasi di Indonesia, HP Midrange Gaming Spek Gahar

Kamis, 05 Juni 2025 | 20:08 WIB
Tecno Pova 7 Ultra Lolos Sertifikasi di Indonesia, HP Midrange Gaming Spek Gahar
Teaser Tecno Pova 7 Series. (Tecno)
Tecno Pova 7 lolos sertifikasi di Indonesia. (SDPPI)
Tecno Pova 7 lolos sertifikasi di Indonesia. (SDPPI)

Video tersebut menampilkan modul kamera unik berbentuk segitiga dengan dua sensor kamera vertikal di samping flash LED, yang terletak di atas strip berwarna oranye yang kemungkinan menjadi tempat tombol daya.

Desain ini serupa dengan siluet smartphone misterius Tecno yang sempat muncul pada Februari 2025, semakin memperkuat indikasi kehadiran Tecno Pova 7.

Sebagai perbandingan, Tecno Pova 6 yang diluncurkan pada Juni 2024 dibanderol sekitar Rp 2,8 juta untuk varian 8GB/256GB. Dengan siklus perilisan yang ada, Tecno Pova 7 diperkirakan debut pada Q2 2025 dengan harga yang diprediksi berkisar antara Rp 2,7 juta hingga Rp 3,3 juta.

Tecno Pova 7 juga telah terdaftar di database IMEI dan situs sertifikasi EEC Eropa, menunjukkan jangkauan perilisan yang lebih luas.

Tecno Pova 6 5G (GSMArena)
Tecno Pova 6 5G (GSMArena)

Seri Tecno Pova 7 kemungkinan akan hadir dalam beberapa varian, termasuk Tecno Pova 7 4G (LJ6), Tecno Pova 7 5G (LJ7), Tecno Pova 7 Pro 5G (LJ8), dan Tecno Pova 7 Pro+ 5G (LJ9).

Meskipun rincian spesifikasi lengkap belum diungkap, rumor mengklaim bahwa Tecno Pova 7 5G akan ditenagai oleh prosesor MediaTek Dimensity 7300 yang dipadukan dengan RAM 8 GB dan penyimpanan internal 256 GB.

Untuk varian 4G, chipset populer seperti Helio G99 atau Helio G100 kemungkinan akan digunakan, meskipun laman sertifikasi belum memberikan detail. Penggemar berharap Tecno Pova 7 akan membawa peningkatan fitur yang signifikan dibandingkan pendahulunya, Tecno Pova 6.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI