Barcelona Dipecundangi PSG

Ardi Mandiri Suara.Com
Rabu, 01 Oktober 2014 | 13:48 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Paris St Germain meraih kemenangan pertamanya di fase grup Liga Champions setelah mengalahkan Barcelona 3-2. Kemenangan atas Barca tersebut membuat PSG sempat memimpin klasemen Grup F Liga Champhions

Gol PSG dicetak oleh David Luiz, Marco Verratti dan Blaise Matuidi. Sedangkan dua gol balasan Barca dicetak oleh Lionel Messi dan Neymar. Dengan hasil itu PSG memimpin klasemen Grup F dengan empat poin atau unggul satu poin dari Barca. (FootballReviewsHD/ Youtube)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI