Suara.com - Di tengah pandemi Covid-19 perintah social distancing atau pembatasan sosial telah mengurangi kontak antar manusia, sehingga membuat peran robot menjadi semakin penting.
Kekinian, robot mulai mengambil alih tugas manusia di sejumlah negara. Mulai dari pesan antar makanan hingga robot yang betugas membersihkan dan membawa peralatan medis di rumah sakit. VOA Indonesia