Deg-degan! Tiara Andini Ungkap Perasaan Kolaborasi dengan 3 Diva di Konser Super Diva

Sabtu, 29 Juni 2024 | 11:05 WIB
Kris Dayanti, Ruth Sahanaya, dan Titi DJ (3 Diva) bersama Lyodra, Tiara Andini, dan Ziva Magnolya di konferensi pers konser Super Diva di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (26/6/2024). [Suara.com/Tiara Rosana]

Suara.com - Tiara Andini bersama Super Girls untuk pertama kalinya bakal berkolaborasi dengan 3 Diva yang terdiri dari Kris Dayanti, Ruth Sahanaya, dan Titi DJ. 

Berkesempatan membuat pertunjukan dengan para legenda, Tiara Andini mengaku syok. Dia tak pernah menyangka bisa bernyanyi bersama para diva kebanggaan Tanah Air.

"Pastinya sedikit syok, sisanya shik shak syok saat dikabarin kalau ada konser Super Diva ini," ungkap Tiara Andini dalam konferensi pers yang digelar di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (26/6/2024).

"Kita (Super Girls) dikasih tahu jauh dari sebelum kita ketemu di meeting ya, dan deg-degannya masih sampai sekarang," kata Tiara menyambung. 

Sempat dikira jadi pressure, namun pelantun "Kupu-Kupu" itu mengaku malah menjadikan kesempatan tersebut menjadi motivasi. Simak video lengkapnya!

Video Editor: Rahadyan Adi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI