Usai Pertemuan Prabowo dengan Cak Imin, Dasco Gerindra Sebut Bergabungnya PKB ke KIM Bakal Segera Diumumkan

Minggu, 11 Agustus 2024 | 19:05 WIB
Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto menerima kunjungan Ketua Umum SPP PKB Muhaimin Iskandar di kediamannya, Jumat (28/4/2023). (ist)

Suara.com - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sudah dipastikan bakal bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM). Nantinya, PKB bakal bersama mendukung pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

Terkait itu, Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan pihaknya akan segera mengumumkan bergabungya parpol yang diketuai Muhaimin Iskandar itu ke KIM Plus.

Hal ini disampaikan Dasco saat ditanya mengenai kepastian masuknya PKB ke KIM usai mendampingi Prabowo Subianto yang bertemu dengan Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar di Jakarta.

"Ya nanti ada waktunya kami akan umumkan," kata Dasco, Kamis (8/8/2024) malam.

Dasco kemudian menjelaskan pertemuan antara Prabowo dan Muhaimin membahas seputar Pilkada Jakarta. Selain itu, Muhaimin juga mengundang Prabowo untuk menghadiri Muktamar PKB pada tanggal 25 Agustus 2024. Simak video lengkpanya!

VO/Video Editor: Nada/Faris

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI