Rizky Febian-Mahalini Tak Pernah Daftar Nikah di KUA, Fakta Baru Terungkap!

Kamis, 31 Oktober 2024 | 16:05 WIB
Potret Rizky Febian dan Mahalini (Instagram/rizkyfbian)

Suara.com - Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja pada 10 Mei 2024 lalu ternyata belum terdaftar di KUA. Sejak awal, kedua artis memang tidak mengajukan berkas ke KUA yang menaungi wilayah pernikahan mereka di kawasan Setiabudi, Jakarta.

"Kalau teman-teman ingat, sebelum mereka melangsungkan pernikahan, saya sudah pernah memberikan keterangan bahwa sampai tanggal 7 atau 8 Mei waktu itu, mereka belum mendaftarkan rencana pernikahan," ujar Kepala KUA Setiabudi, Nasrullah di kantornya, Kamis (31/10/2024).

"Jadi, kami memang tidak pernah mencatatkan pendaftaran pernikahan mereka," sambungnya lagi.

Oleh karenanya, pihak KUA Setiabudi juga tidak bisa berkomentar banyak soal siapa penghulu yang menikahkan Rizky Febian dan Mahalini Raharja di hari itu.

"Saya tidak berani komentar, karena kami memang tidak mencatat pernikahan itu," kata Nasrullah.

Rizky Febian dan Mahalini Raharja baru mengutus perwakilan ke KUA Setiabudi setelah keduanya menikah. Mereka meminta surat yang menyatakan bahwa pernikahan mereka belum tercatat, untuk dijadikan syarat permohonan isbat nikah.

Video Editor: Rahadyan Adi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI