Bank Raksasa Ini PHK Ribuan Karyawan Awal Tahun 2023, Resesi Beneran Terjadi?

M Nurhadi Suara.Com
Selasa, 10 Januari 2023 | 10:38 WIB
Bank Raksasa Ini PHK Ribuan Karyawan Awal Tahun 2023, Resesi Beneran Terjadi?
Ilustrasi PHK (Shutterstock)

Nilai total merger dan akuisisi (M&A) secara global telah merosot 37 persen menjadi 3,66 triliun dolar AS pada 20 Desember, menurut data Dealogic, setelah mencapai rekor tertinggi sepanjang masa sebesar 5,9 triliun dolar AS tahun lalu.

Bank telah mengeksekusi transaksi pasar modal ekuitas (ECM) senilai 517 miliar dolar AS pada akhir Desember 2022, level terendah sejak awal 2000-an dan penurunan 66 persen dari keuntungan tahun 2021, menurut data Dealogic.

Meskipun terjadi perlambatan, pembuat kesepakatan utama Goldman mengatakan kepada Reuters dalam wawancara baru-baru ini bahwa mereka optimis pada pemulihan M&A di paruh kedua 2023.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI