Gugatan Pilpres Ganjar Ditolak, Gurita Saham Hary Tanoe 'Mati Suri'

Senin, 22 April 2024 | 18:14 WIB
Gugatan Pilpres Ganjar Ditolak, Gurita Saham Hary Tanoe 'Mati Suri'
Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo saat menyampaikan dukungan kepada Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. [Istimewa]

Suara.com - Mahkamah Konstitusi (MK) menolak seluruh permohonan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024 yang dimohonkan Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 03 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Kondisi ini pun langsung direspons negatif sejumlah saham milik konglomerat media Hary Tanoesoedibjo. HT sapaan karibnya merupakan salah satu pengusaha yang mendukung Ganjar-Mahfud MD dalam Pilpres 2024.

Mengutip data RTI, Senin (22/4/2024) salah satu saham milik HT adalah PT MNC Vision Networks Tbk (IPTV). Saham IPTV mengalami stagnan alias tak bergerak di level Rp50 per lembar saham. Kondisi 'mati suri' saham ini sudah terjadi sejak lama.

Begitu juga dengan pergerakan saham PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) yang hari ini ditutup stagnan di Rp306 per lembar saham. Saham PT MNC Sky Vision Tbk (MSKY) juga bernasib yang sama dimana melemah 1,54% turun 1 poin ke 64 per lembar saham.

Senasib pergerakan saham PT MNC Asia Holding Tbk (BHIT) juga bentah dengan lama 'mati suri' di Rp50 per lembar saham. Begitu juga PT MNC Kapitral Indonesia Tbk (BCAP) dengan nilai yang sama di Rp50 per lembar saham.

Begitu juga saham tambang batu bara milik Hary Tanoe PT MNC Energy Investments Tbk (IATA) yang stagnan atau di level Rp50 per lembar saham.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI