Pupuk Kaltim Fasilitasi 366 Pemudik Asal Bontang dan Samarinda

Iwan Supriyatna Suara.Com
Minggu, 30 Maret 2025 | 05:54 WIB
Pupuk Kaltim Fasilitasi 366 Pemudik Asal Bontang dan Samarinda
Pupuk Kaltim kembali menggelar program mudik gratis bagi masyarakat, bertajuk “Mudik Asyik Bersama BUMN 2025”.

Salah satu peserta mudik Suriani (72), mengatakan program Pupuk Kaltim ini sangat membantunya untuk bersilaturahmi di kampung halaman pada momentum Idul Fitri.

Pria yang berprofesi sebagai pelaku UMKM ini mengaku sangat bersyukur bisa menjadi salah satu peserta, terlebih dengan proses pendaftaran yang terbilang mudah dan fasilitas yang sangat baik untuk perjalanan hingga kampung halaman.

“Kemarin itu dibantu anak daftarkan, karena memang ingin sekali mudik. Alhamdulillah bisa ikut terpilih jadi salah satu peserta,” kata dia.

Warga Kelurahan Bontang Baru, Bontang Utara ini pun menyebut, berkat program Mudik Asyik Bersama BUMN, dia bisa mudik ke Banjarmasin Kalimantan Selatan dengan membawa istrinya untuk bersilaturahmi di kampung halaman.

Suriani pun berharap program ini digelar Pupuk Kaltim setiap tahun, dengan penambahan rute perjalanan seperti jalur laut, sehingga makin banyak warga kurang mampu seperti dirinya yang ingin mudik ke luar Kalimantan Timur terbantu dan terfasilitasi.

“Sebab program ini menjadi harapan bagi kami untuk bisa mudik bersama keluarga, karena sangat membantu sekali. Terima kasih Pupuk Kaltim,” tutup dia.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI