Harga Emas Terbang Tinggi! Saatnya Investasi atau Justru Jual Simpanan?

Bella Suara.Com
Kamis, 17 April 2025 | 19:54 WIB
Harga Emas Terbang Tinggi! Saatnya Investasi atau Justru Jual Simpanan?
Seorang karyawan menunjukkan emas Antam yang dijual di Butik Emas Logam Mulia PT Aneka Tambang (Antam), Jakarta, Rabu (25/9/2024). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal/tom.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara untuk penjualan kembali dengan nilai lebih dari Rp10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen (NPWP) dan 3 persen (non-NPWP), yang langsung dipotong dari nilai buyback.

Melonjaknya harga emas di tengah tekanan ekonomi global menegaskan posisi logam mulia tersebut sebagai instrumen lindung nilai yang tetap diminati lintas generasi.

Di saat ketidakpastian kian menjadi norma, emas kembali membuktikan dirinya sebagai pelindung kekayaan yang dapat diandalkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI