Ronaldo 'Gerah' Dipimpin Benitez

Syaiful Rachman Suara.Com
Selasa, 25 Agustus 2015 | 16:00 WIB
Ronaldo 'Gerah' Dipimpin Benitez
Reaksi Cristiano Ronaldo setelah gagal mencetak gol ke gawang Sporting Gijon (25/8) [Reuters/Eloy Alonso]

Suara.com - Spanish Press mengklaim bahwa mega bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo tidak nyaman berada di bawah kepemimpinan pelatih baru Los Galacticos, Rafael Benitez. Metode latihan dan taktik yang diterapkan Benitez disebut-sebut menjadi alasan kegundahan Ronaldo.

Ronaldo merasa diabaikan dengan cara bermain Madrid ala Benitez. Pasalnya dalam strategi yang diterapkan Benitez, Gareth Bale menjadi aktor penting di lini depan Madrid.

Benitez merasa posisi terbaik bagi Bale adalah sayap kiri. Akan tetapi Ronaldo disebutkan enggan menyerahkan posisi tersebut.

Meski akhirnya Ronaldo tetap bermain sebagai winger di sisi kiri, akan tetapi strategi yang dimainkan Benitez lebih memberikan ruang kepada Bale. Hal itulah yang membuat eks bintang Manchester United semakin gundah.

Taktik dan strategi Benitez memang terbukti seakan mematikan peran CR7. Faktanya, dari enam pertandingan pramusim Ronaldo hanya mampu membukukan sebiji gol ke gawang lawan. (Football Espana)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI