Jelang Restart Liga 1 2020, Persebaya Latihan Perdana Secara Tertutup

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 31 Agustus 2020 | 17:22 WIB
Jelang Restart Liga 1 2020, Persebaya Latihan Perdana Secara Tertutup
Makan Konate (kanan) dan sejumlah pemain Persebaya saat menjalani latihan perdana di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Senin (31/08/2020). (ANTARA Jatim/HO-Official Persebaya/FA)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Itu sebabnya, Persebaya kali pertama menyuarakan tidak setuju kompetisi dilanjutkan.

"Manajemen memberi wewenang penuh pada saya untuk memastikan latihan dan aktivitas tim tetap diberlakukan protokol kesehatan ketat," tuturnya.

Latihan perdana digelar usai para pemain mengikuti tes usap yang hasilnya semua negatif. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI