PT LIB Ubah Jadwal, PSS vs Persik Jadi Laga Pembuka Lanjutan Liga 1 2020

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 26 September 2020 | 22:12 WIB
PT LIB Ubah Jadwal, PSS vs Persik Jadi Laga Pembuka Lanjutan Liga 1 2020
Logo Liga 1 2020. (Suara.com/ Adie Prasetyo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lanjutan Liga 1 musim 2020 berlangsung pada 1 Oktober 2020 hingga 28 Februari 2021. Kompetisi tetap digelar semusim penuh tetapi tanpa degradasi.

Semua laga Liga 1 musim 2020 akan digelar di Pulau Jawa sehingga tim-tim akan berpindah-pindah dengan transportasi darat demi mencegah penyebaran COVID-19. Untuk pertandingan sendiri dipastikan tanpa penonton.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI