Prediksi Man City vs West Ham: Skor, H2H, hingga Susunan Pemain

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 26 Februari 2021 | 14:47 WIB
Prediksi Man City vs West Ham: Skor, H2H, hingga Susunan Pemain
Para pemain Manchester City merayakan gol Phil Foden (tengah) ke gawang Brighton and Hove Albion dalam lanjutan Liga Inggris di Etihad Stadium, Manchester. Clive Brunskill / POOL / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

West Ham pantas mendapatkan rasa hormat berkat penampilan konsisten mereka sepanjang musim ini. The Hammers tak diragukan lagi jadi salah satu klub yang akan memperebutkan tiket ke Liga Champions musim depan.

Kendati demikian, Manchester City harus diakui berada di level berbeda. Kendati tak banyak memiliki waktu istirahat pasca bermain di Liga Champions, pasukan Guardiola diyakini masih memiliki kualitas untuk memraup tiga poin di Etihad Stadium.

Prakiraan susunan pemain Man City vs West Ham

Manchester City (4-3-3): Ederson; Cancelo, Stones, Dias, Zinchenko; De Bruyne, Rodri, Gundogan; Mahrez, Sterling, Foden

West Ham United (4-2-3-1): Fabianski; Coufal, Dawson, Diop, Cresswell; Soucek, Rice; Bowen, Fornals, Lingard; Antonio.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI