Kontrak Tersisa Kurang dari 72 Jam dan Messi Masih Bungkam, Barcelona Hanya Bisa Berdoa

Syaiful Rachman Suara.Com
Senin, 28 Juni 2021 | 19:47 WIB
Kontrak Tersisa Kurang dari 72 Jam dan Messi Masih Bungkam, Barcelona Hanya Bisa Berdoa
Megabintang Barcelona, Lionel Messi. [LLUIS GENE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berseragam Barcelona, Messi meraup puluhan gelar domestik dan Eropa. Bahkan secara individu, Messi enam kali memenangi Ballon d'Or, penghargaan tertinggi bagi seorang pemain.

Di tengah-tengah harapan dan doa Laporta serta publik Camp Nou, Marca melaporkan jika PSG kembali melancarkan godaan. Meski itu semua, kabarnya, dilakukan secara clandestin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI